hadist tentang keutamaan ilmu-ilmu merupakan salah satu hal yang paling pokok dalam kehidupan manusia untuk meningkatkan kualitas dalam hidup.dengan ilmu kita bisa membedakan sesuatu dengan ilmu bisa menjadikan seseorang di angkat derajatnya,
hadist tentang keutamaan ilmu-ilmu merupakan salah satu hal yang paling pokok dalam kehidupan manusia untuk meningkatkan kualitas dalam hidup.dengan ilmu kita bisa membedakan sesuatu dengan ilmu bisa menjadikan seseorang di angkat derajatnya,dan berikut ini adalah beberapa hadist yang penjelaskan tentang pentingnya keutamaan ilmu:
hadist tentang keutamaan ilmu


1. Hadits “Menginginkan Kebahagiaan Dunia-Akhirat Harus Wajib dengan Ilmu”

مَنْ أَرَا دَالدُّنْيَا فَعَلَيْهِ بِا لْعِلْمِ، وَمَنْ أَرَادَالْاآخِرَةَ فَعَلَيْهِ بِالْعِلْمِ، وَمَنْ أَرَادَهُمَا فَعَلَيْهِ بِالْعِلْمِ


Artinya : ”Barang siapa yang menghendaki kehidupan dunia maka wajib baginya memiliki ilmu, dan barang siapa yang menghendaki kehidupan Akherat, maka wajib baginya memiliki ilmu, dan barang siapa menghendaki keduanya maka wajib baginya memiliki ilmu”. (HR. Turmudzi)


2. Hadits “Keutamaan Mencari Ilmu”


مَنْ خَرَجَ فِى طَلَبُ الْعِلْمِ فَهُوَ فِى سَبِيْلِ اللهِ حَتَّى يَرْجِعَ


Artinya : ”Barang siapa yang keluar untuk mencari ilmu maka ia berada di jalan Allah hingga ia pulang”. (HR. Turmudzi)


3. Hadits “Kewajiban dan Keutamaan Menuntut Ilmu”


مَنْ سَلَكَ طَرِيْقًا يَلْتَمِسُ فِيْهِ عِلْمًا سَهَّلَ اللهُ بِهِ طَرِيْقًا إِلَى
الْجَنَّةِ


Artinya : ”Barang siapa yang menempuh jalan untuk mencari suatu ilmu. Niscaya Allah memudahkannya ke jalan menuju surga”. (HR. Turmudzi)


4. Hadits “Menuntut Ilmu”

أُطْلُبِ الْعِلْمَ مِنَ الْمَهْدِ إِلَى الَّلحْدِ


Artinya : ”Carilah ilmu sejak dari buaian hingga ke liang lahat”. (Al Hadits)
Axact

Axact

Vestibulum bibendum felis sit amet dolor auctor molestie. In dignissim eget nibh id dapibus. Fusce et suscipit orci. Aliquam sit amet urna lorem. Duis eu imperdiet nunc, non imperdiet libero.

Post A Comment: